Origami hewan lucu dan bermanfaat sebagai tambahan dekorasi

Seringkali cewek yang memiliki intuisi untuk mendekor sendiri kamar mereka menjadi enak dipandang bagi mereka sendiri. Semua dilakukan agar nyaman dan krasan. Origami hewan yang lucu bisa jadi accessories untuk dekorasi di kamar mereka.


Berikut ini origami yang tidak hanya digunakan bermain-main saja, akan tetapi juga bisa digunakan sebagai tempat atau wadah barang tertentu. Check this out!

Origami hewan lucu dan bermanfaat sebagai tambahan dekorasi

1. Cat's Box / origami kotak kucing


Kotak kucing. Tidak hanya digunakan sebagai dekorasi saja, tapi ini juga bisa menjadi tempat cemilan. Saya rasa sebagian besar cewek pasti suka nyemil sambil baca maupun sambil mengerjakan tugas, tidak hanya cewek saja, cowok sangat memungkinkan juga melakukkan kebaisaan yang menyenangkan itu. 
Cocok sekali bagi mereka pecinta kucing, hewan yang imut dan menyenangkan ini. Mereka pecinta kucing, melihat kucing marah pun, mereka akan tersenyum senang.

2. Dog's Box / origami kotak anjing


Kotak anjing, ini juga bagi mereka yang menyukai anjing. Terlihat imut dengan karakter telinganya yang lebar dan jatuh dengan mata dan hidung yang bulat dan besar. Sama juga, memiliki fungsi untuk meletakkan cemilan yang diletakkan di atas meja belajar mereka. 

3. Dog's Box / origami kotak anjing


Ini juga sama dengan kotak anjing yang di atasnya. Melainkan ini berbeda, posisi anjing ini berdiri dengan ke empat kakinya. Seperti sedang menyuguhkan hidangan bagi pemilik si anjing. Lucu, unik dan bermanfaat.
Semua pernak pernik di atas memiliki fungsi sebagai tempat / wadah permen dan cemilan lainnya yang kering. Tidak cocok jika digunakan sebagai wadah makanan ringan yang bersifat basah atau pasta.
Semoga info ini bermanfaat. :)

sumber gambar : origami-club
Share on Google Plus

About Pop-up Kreasi Surabaya | febriNS

Kreasi Pop-Up Surabaya merupakan penyedia jasa pemesanan pembuatan pop-up card, untuk ucapan ulang tahun, ucapan anniversary atau apapun sesuai permintaan dengan dipadukan seni Origami.
    Blogger Comment

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts